Pelatihan & Peningkatan Kompetensi

Pelatihan untuk meningkatkan kompetensi anggota agar lebih banyak bekal masukan dan ilmu dalam masuk ke pasar pemerintahan

Daftar Tema Pelatihan

  • Mengenal Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
  • Peluang Strategis Pelaku Usaha dalam Katalog Pemerintah
  • Peluang Pengadaan pada sektor Jasa Konstruksi bagi Penyedia
  • Pentingnya Sertifikasi TKDN dalam Pengadaan
  • Memahami Sistem OSS bagi Pelaku Usaha
  • Peluang Strategi UMKK dalam Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
  • Tata Cara Mengikuti Tender Pemerintah Melalui Sistem SPSE 4.5
  • Mengenal Risiko dalam Pengadaan Barang/Jasa
  • Gerakan migrasi izin usaha NIB Berbasis Risiko (tujuan memastikan pelaku usaha mulai UMKM, badan usaha dan perorangan mempunyai NIB versi Risk Based Approach)
  • Mengenal Sistem dan Peluang Pengadaan pada Badan Layanan Umum
  • Telaah Penyedia pada Draft Kontrak Pengadaan Jasa Konstruksi
  • Pengadaan Obat dan Alat Kesehatan
  • Sistem Informasi Kinerja Penyedia (SIKAP)
  • Kriteria FRAUD dalam Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
  • Sharing Knowledge Pengenalan Mediasi Umum dan Mediasi Khusus PBJP
  • Memahami dan Menerapkan Sistem Keselamatan Konstruksi dalam Pelaksanaan Pengadaan
  • Memahami Quality Assurance (QA) & Quality Control (QC)
  • Memantau Peluang pada Rancangan Umum Pengadaan (RUP) Pemerintah
  • Menyusun Penawaran yang Strategis pada Pengadaan Jasa Konstruksi
  • Menyusun Penawaran yang Strategis pada Pengadaan Jasa Konsultan Non Konstruksi
  • Mitigasi Risiko Dalam Pengadaan Barang dan Jasa
  • Pengenalan Mediasi Umum dan Mediasi Khusus PBJP
  • Bedah Kasus Sengketa Kontrak PBJP dengan Mediasi
  • Pembuatan Dokumen Kualifikasi dan Dokumen Penawaran yang benar sesuai aturan
  • Memahami kontrak PBJP
  • penyerahan pekerjaan yang tepat
  • Mengenal Pengadaan Jasa Konstruksi
  • Mengenal Pengadaan Barang Pemerintah
  • Mengenal Pengadaan Jasa Konsultan Pemerintah
  • Mengenal Pengadaan Jasa Lainnya
  • Persyaratan penyedia non-konstruksi badan usaha dan perorangan
  • Persyaratan penyedia konstruksi badan usaha dan perorangan
  • Menyusun Penawaran yang Tepat dalam Mengikuti Tender Pemerintah
  • Memahami Proses dan Kriteria Evaluasi oleh Pokja Pemilihan
  • Teknis Mengikuti tender/seleksi melalui SPSE 4.5
  • Memahami Regulasi Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah